Usus buntu/ appendix adalah sebuah organ sebesar jari dengan panjang beberapa sentimeter yang menempel di sekum
(bagian pertama dari usus besar), di sisi kanan bawah perut.
Disebut usus buntu karena bentuknya seperti usus namun ujungnya buntu,
seperti sebuah kantong panjang. Akses ke usus ini hanya melalui
pembukaan di usus besar. Appendix
belum diketahui fungsi utamanya, tetapi bukan berarti tidak dapat
menyebabkan masalah.
Tuesday, August 27, 2013
Tuesday, August 20, 2013
Tips Sehat Sebelum dan Sesudah Melakukan Donor Darah

Sunday, August 11, 2013
Monday, August 5, 2013
Faktor Penyebab dan Tips Cara Mengatasi Bisul/ Jerawat Pada Vagina
Pernah mengalami benjolan seperti bisul atau jerawat di dinding vagina, warnanya merah dengan atau tanpa titik putih yang mirip jerawat matang dan rasanya nyeri?
Bintil/ bisul/ jerawat kecil seperti jerawat
di area vagina disebut Hidradenitis Suppurativa. Bisul/ jerawat di vagina ini berhubungan
dengan kelenjar keringat (apokrin). Yang mana kelenjar ini akan membentuk jerawat
ketika tersumbat.